
Deskripsi
| Judul | Nada Idul Adha (Kumpulan Puisi) |
| Penulis | Gandi Angriawan Pupu Maspupah, S. Pd. I | Umi Safira | Diah Natalia Gandi Angriawan | Nuni Nurbayani | Utrujah Alesha |
| QRBI | 1118-1122-021 |
| Dimensi | 14,5 x 20,5 cm |
— o0o —
Sinopsis
Idul Adha atau Hari Raya Kurban sering disebut pula dengan Hari Raya Haji merupakan salah satu hari yang diagungkan oleh umat Islam sedunia. Pada hari tersebut semua muslim bergembira menyambutnya. Hari yang penuh suka cita. Di balik suka cita, terselip duka dan sedih karena belum sanggup untuk melaksanakannya.
Setelah salat Id dijalankan, semua yang berkurban mendatangi tempat pemotongan hewan kurban untuk menyaksikannya. Semua masyarakat yang ada di lingkungan tempat kurban mendapat bagian daging kurban tanpa membedakan ras dan agama.
Buku Nada Idul Adha ini berupa kumpulan puisi yang ditulis dengan penuh penghayatan mengisahkan tentang suasana Idul Adha dari sisi manusia maupun hewan yang dikurbankan, layak dimiliki dan dibaca sebagai bahan renungan alangkah indahnya menjadi manusia semulia Nabi Ibrahim ‘alaihissalam dan Nabi Ismail ‘alaihissalam. Semoga dapat diambil hikmahnya dan bermanfaat untuk diterapkan dalam keseharian.
Selamat membaca!
— o0o —
Bagi yang berminat membeli bukunya
silahkan hubungi kontak berikut ini:
0812-6111-765 (WA Admin 1)
0812-6111-295 (WA Admin 2)
