Rangkaian Kata untuk Ayah

Deskripsi

JudulRangkaian Kata untuk Ayah
PenulisNadhirul Wismiyati
Nadhirul Wismiyati | Ninik Sirtufi Rahayu
Ayu Anggreni | Zuni | Lista Muntisa | Jumaisus
Hertika Eka | Siti Rahmi | Syahida
Trias Sahla Noeni | Sahla Khatulistiwa
Rustandi | Noen Nuni | Brigita Witmi | Piterson
Y Keiya | Harmanta |Fianty Fristiany
Maratus Sholikah | Leni NN | Amanah
Nuniek Dian Pramesti | Tance Maatita | Fendrius
QRBI1118-1122-023
Dimensi14,5 x 20,5 cm

— o0o —

Sinopsis

Cintanya hadir tanpa syarat, tanpa sebuah pengharapan. Cintanya penuh dengan keringat pengorbanan, penuh kasih sayang tanpa kenal lelah. Bahkan cintanya hadir pada jiwa yang belum tertiup nyawa dari Sang Maha Esa. Dialah ayah, sang pemilik cinta tanpa menghitung sebanyak apapun pengorbanan yang telah dilakukan.

Rangkaian Kata untuk Ayah merupakan kumpulan kisah terindah para penulis yang terangkai bersama cinta penuh makna. Semoga setiap kata yang terangkai pada baris-baris kisah buku ini, dapat menyajikan pesan yang menggema dalam hati para pembaca.

“Nah, bagaimana lika-liku cinta ayah hadir menyapa sang buah hati? Mari, kita simak sajian cinta tak hingga di setiap goresan tinta buku ini.”

— o0o —

Bagi yang berminat membeli bukunya
silahkan hubungi kontak berikut ini:
0812-6111-765 (WA Admin 1)
0812-6111-295 (WA Admin 2)

Tinggalkan komentar