Merajut Impian, Menepis Rintangan, Menggapai Cita-cita, dan Mengabdi untuk Bangsa

Deskripsi

JudulMerajut Impian, Menepis Rintangan, Menggapai Cita-cita, dan Mengabdi untuk Bangsa
PenulisUmi Kiswanti, SS., M.Si.
QRBI1118-1122-034
Dimensi14,5 x 20,5 cm

— o0o —

Sinopsis

Buku berjudul “Merajut Impian, Menepis Rintangan, Menggapai Cita-Cita, dan Mengabdi Untuk Bangsa” merupakan naskah inspiratif Based on True Story yang aku tulis kisah perjalanan hidupku bak sinetron panjang yang berjilid-jilid. Suka, duka serta kerikil-kerikil tajam mengiringi langkahku sampai akhirnya aku dapat menggemgam impian dalam hidupku.

Gadis kecil dari kampung yang merajut mimpi-mimpinya, menghalau rintangan. Segala perjuangan dan pengorbanan membawaku kepada kehidupanku saat ini, menggemgam cita-cita hingga dapat mengabdikan diri untuk bangsa.

Deraian air mata yang tiada henti saat aku tulis buku ini. Luka dan duka masa lalu terbuka kembali. Aku tuliskan lembar demi lembar menjadi buku dengan harapan menjadi ibrah buat anak serta cucuku, dan para pembaca budiman. Selamat membaca dan salam literasi!

— o0o —

Bagi yang berminat membeli bukunya
silahkan hubungi kontak berikut ini:
0812-6111-765 (WA Admin 1)
0812-6111-295 (WA Admin 2)

Tinggalkan komentar