Pembelajaran Pengetahuan Alam 5: Model Saintifik Berbasis Hots (Sesuai Kurikulum 2013)

Deskripsi

JudulPembelajaran Pengetahuan Alam 5: Model Saintifik Berbasis Hots (Sesuai Kurikulum 2013)
PenulisDewi Widyaningrum, S.Pd. SD., M.Pd
QRBI1118-1222-052
Dimensi14,5 x 20,5 cm

— o0o —

Sinopsis

Mata Pelajaran IPA adalah mata pelajaran yang termasuk ke dalam kelompok mata pelajaran yang bertujuan untuk mengembangkan kompetensi sikap, pengetahuan dan keterampilan, ketiga aspek tersebut dapat dikembangkan melalui proses pembelajaran IPA yang mempunyai karakteristik ilmiah dan logis melalui proses pengamatan.

Dan dalam model pembelajaran saintifik berbasis HOTS (High Order Thingking Skills) ada lima langkah yang harus dilakukan Pertama Mengamati (Observing), Kedua Menanya (Questioning), Ketiga Mengumpulkan Informasi/ Mencoba (Experimenting), Keempat Mengasosiasi/Menalar/ Mengolah Informasi, Kelima Mengomunikasikan.

— o0o —

Bagi yang berminat membeli bukunya
silahkan hubungi kontak berikut ini:
0812-6111-765 (WA Admin 1)
0812-6111-295 (WA Admin 2)

Tinggalkan komentar