Cahaya di Atas Cahaya

Deskripsi

JudulSiswaku, Aku Bangga Padamu!
PenulisNeneng Santi Djaya | Nuni Nurbayani | Herminingsih
Diah NH | Didit Haryadi, S.Pd.PIAUD | Cholifah
Sutisna | Endang RJ | Haryati | Nia Husnia
Tini Elyn Herlina
QRBI1118-1222-071
Dimensi14,5 x 20,5 cm

— o0o —

Sinopsis

Pendidikan agama bagi generasi muslim adalah menjadi tanggung jawab kita bersama sebagai umat Islam. Di tengah gempuran berbagai budaya dan gaya hidup di era global ini, bekal agama menjadi syarat mutlak untuk menjaga generasi muda Islam dari semua pengaruh buruk yang datang dari luar. Untuk itulah para penulis di buku ini ikut ambil bagian bekerja dan berjuang, menyelenggarakan pendidikan keislaman bagi anak-anak muslim. Ada yang mendirikan TKQ, TPQ, TPA, MDT, Rumah Qur’an, dan lain-lain. Tujuannya agar anak-anak muslim mendapat kesempatan yang cukup untuk belajar tentang Islam yang mungkin kurang didapat dari sekolah atau dari keluarga. Sebuah perjuangan yang tak kenal lelah dari para pejuang Al-Qur’an. Terkadang tertatih dan berusaha bangkit lagi dengan kekuatan sendiri. Dalam buku ini tertuang semua kisah perjuangan itu, untuk diambil teladan serta hikmahnya. Selamat membaca.

— o0o —

Bagi yang berminat membeli bukunya
silahkan hubungi kontak berikut ini:
0812-6111-765 (WA Admin 1)
0812-6111-295 (WA Admin 2)

Tinggalkan komentar