Melangitkan Kata Membumikan Cinta

Deskripsi

JudulMelangitkan Kata Membumikan Cinta
PenulisGol A Gong | Aprilia Eka W | Euis Rohayati | Susmi. K
Nur Arif Asihatun | Al Abdul Faqir Ilallah | Maliha Ummuraihan
Siti Khotijah | Ali Usman | Edrea Yesa | Ate Catik | Ira Rusdiana
Isma Rachmadani Siregar | Risyda Munawarah. K | Hayat Mardotillah
Rara | Tia Gustifa | Lisna Nur Chairunnisa | Liza Warni | Maria Ulfah
Ai Qurotul Ain | Sutrisno, S.E, M.Pd | Alesha Zahra | Fhany Amelia
Tatik Mulyati | Firna Rachmadiah | Putri Suryanti | Ria Puspita
Susi Qory Utami | Siswati | Sakura Fitri | Daning Dania
Mirna Futihah | Embun Waty | Afrizal Jasmann
Fina Mulianastiti, S.Pd. | Juariah, A. Md. Kep | Banniputri | Lily Fana
Hanif Rizqi Mubarok | Mirzana Abdurrahman Musadad | Rohaeni
Rohanie Hany | A’an Revana | Tatin Trisnawati
Dian Mangkudisastra | Diah Iskamtini | Ali_da Fi | Utrujah Alesha
Dimensi14,5 x 20,5 cm
Berat300 gr
QRBI1118-0523-0179

–o0o–

Sinopsis

Studio hening beberapa lama. Prita mendongak dengan air mata membasahi pipi. Ia melepas cincin di jari manis tangan kiri, lalu meletakkan cincin itu di meja.

“Aku batalin pertunangan kita, Den.” (“Cinta dalam Pai”: Gol A Gong).

Dengan nada berat dan penuh keraguan, akhirnya Papa Risa menjelaskan, “Sebenarnya, keluarga di Bogor tahu kalau Papa pernah ada hubungan dengan Tante Kasih.” (“Mamaku”: Edrea Yesa).

“Sepenting itukah dirinya buat ibu-ibu ini? Hehe…,” ucapnya sambil tertawa dalam hati. (“Kang Sayur”: Euis Rohayati).

“Laa illaaha illallaaah,” ucap Mama dan tiba-tiba Mama tertidur. Hanya suara napasnya yang masih beraturan terdengar lembut yang waktu itu dengan minimnya ilmu ternyata saat itu Mama koma. (“Mama dan Lily”: A’an Revana).

Kutipan dialog di atas adalah petikan dari beberapa cerpen dalam buku ketiga sebuku Gol A Gong bertajuk Melangitkan Kata Membumikan Cinta. Buku ini berisi cerpen hasil pelatihan bersama pemateri Gol A Gong yang ditulis oleh 51 penulis dari berbagai latar belakang.

Melalui kata berharap mengangkat doa dan harapan dapat menyentuh Rahman Rahim-Nya Sang Penguasa semesta hingga meluncur ke bumi, menumbuhkan rasa cinta dan menebar manfaat pada ciptaan-Nya.

Buku Melangitkan Kata Membumikan Cinta merupakan kumpulan cerpen yang sarat kisah inspiratif untuk diambil hikmah guna diterapkan dalam kehidupan sehari-hari.

Salam Literasi!

–o0o–

Bagi yang berminat membeli bukunya
silahkan hubungi kontak berikut ini:
0812-6111-765 (WA Admin 1)
0812-6111-295 (WA Admin 2)

Tinggalkan komentar