Ada Cerita di Sekolah

Deskripsi

JudulAda Cerita di Sekolah
PenulisAprilia Pramugiyanti, S.Pd | Nunung Tresnawati, S.Pd
Siti Rusmaidah,S.Pd | Amalia Wulandari, S.Pd.
Tuti Untari, S.Pd. | Sofiana Prihatin, S.Pd., M.M.
Ati Sumiati, S.Pd. | Fitriani Agustina, S.Pd.
Herry Intan Komalasari, S.Pd. | Lilis Desi Kholisoh, S.Kom.
Tiara Edianti, S.Pd. | Cici Istikomah | Radhwa Azkia Syafiq
Alifah Annajmi | Nadira Naza Al-fiani | Adinda Tiara Lestari
Kaila Aulia Afrizal | Meisya Wulandari | Nabila Putri Nurrizqi
Dimensi14,5 x 20,5 cm
Berat243 gr
DPBN1118-1024-0452-3

–o0o–

Sinopsis

Apa yang kamu lakukan ketika melihat, mendengar atau merasakan suatu hal mistis terlebih itu di lingkungan sekolah. Apakah kamu akan merasa takut, cemas atau malah biasa saja? Sekolah, rumah atau di mana pun tempatnya, kita memang hidup berdampingan dengan dunia lain yang tak kasat mata. Beberapa orang mungkin merasakan kehadirannya, namun sebagian lain tidak peka dengan keberadaan dunia lain tersebut.
Apa menurutmu selalu kisah hantu yang membuat sesuatu terasa “horror”? Tidak juga. Sebagian orang justru menganggap sesuatu yang horror itu berasal dari dunia kita sendiri, entah itu orang terdekat, guru atau bahkan sesuatu yang ada dalam dirinya sendiri.
Penasarankan dengan kisah horror yang ada dalam buku antologi ini? Yuk, kita selami bersama berbagai kisah horror dalam buku Ada Cerita di Sekolah. Selamat menikmati ramuan kata ala guru dan siswa SMKN 2 Baleendah.

–o0o–

Bagi yang berminat membeli
bukunya silahkan hubungi
kontak berikut ini:
0812-6111-765 (WA Admin 1)
0812-6111-295 (WA Admin 2)

Tinggalkan komentar