Bunga Rampai

Deskripsi

JudulBunga Rampai
Pembelajaran Sastra di Sekolah, dari Masa ke Masa
PenulisMiftahulkhairah Anwar & Helvy Tiana Rosa
Aurelia Rani Wijayanti | Bayu Setiawibawa
Margareth Carolin Deno Ria Rohi | Sri Rahayu Jurlia Ningsih
Dristyana Munthe | Adilah Nurul Hidayah | Faris Fardani
Helena Faustin Icha Gaa | Ai Siti Julaeha | Kinanti Swastika
Indri Suwarti | Peni Pangestuti | Helvina Vardila | Nova Sicilia R
Dimensi14,5 x 20,5 cm
Berat200 gr
DPBN1118-0425-0538-0

–o0o–

Sinopsis

Sistem pendidikan di Indonesia telah mengalami banyak perubahan, menyesuaikan dengan pesatnya perubahan zaman, mencerminkan semangat bangsa dalam meningkatkan pendidikan demi mempersiapkan masa depan yang lebih maju.
Di dalam buku ini, Anda akan menemukan kumpulan artikel yang membahas tentang perkembangan kurikulum di tanah air. Mencakup pembahasan mengenai aspek sejarah dan dampak Rntjana Pendidikan 1947 hingga Kurikulum Merdeka terhadap dunia pendidikan dan masyarakat Indonesia. Buku ini menyajikan wawasan tentang evolusi pendidikan dari tahun ke tahun bagi siapa saja yang ingin memahami liku perkembangan dunia pendidikan di Indonesia. Selamat Membaca.

–o0o–

Bagi yang berminat membeli
bukunya silahkan hubungi
kontak berikut ini:
0812-6111-765 (WA Admin 1)
0812-6111-295 (WA Admin 2)

Tinggalkan komentar