
Deskripsi
| Judul | Surat untuk Ibu |
| Penulis | Siswa-Siswi Kelas 3 SDIT Cendekia Satria (Ceria) |
| Dimensi | 14,5 x 20,5 cm |
| Berat | 200 gr |
| DPBN | 1118-0625-0577-6 |
–o0o–
Sinopsis
Ibu, nama panggilan yang aku ucapkan saat memanggilmu bisa berganti-ganti, tetapi besar cinta aku kepada ibu tidak akan pernah berubah. Ibu aku mencintaimu untuk semua yang telah kau lakukan, engkau yang selalu menemaniku bermain dan membuatku tersenyum. Lewat surat ini aku ingin berterimakasih atas dukunganmu. Terimakasih sudah menjadi ibu yang hebat dan bertanggung jawab. Sehingga, aku tumbuh sehat seperti sekarang. Ibu adalah tujuan setiap kali aku tersesat. Semoga sehat selalu ya, bu.Buku ini adalah kumpulan surat yang ditulis oleh siswa-siswi kelas 3 SDIT CENDEKIA SATRIA. Buku ini menggambarkan kehebatan seorang ibu. Dan setiap kalimat dari buku ini terdapat cinta dan harapan untuk ibu, agar suatu saat nanti bisa membahagiakan ibu.
–o0o–
Bagi yang berminat membeli
bukunya silahkan hubungi
kontak berikut ini:
0812-6111-765 (WA Admin 1)
0812-6111-295 (WA Admin 2)
